
Sebelum acara pembukaan Festival Budaya dan Lomba drama kolosal resmi dibuka, Danrem 174/ATW Brigjen TNI Supartodi, S.E., M.Si. didampingi oleh Dandim 1707/Merauke beserta rombongan para pimpinan baik TNI/Polri dan para Muspida Kab. Merauke melaksanakan kunjungan ke stand pameran kesenian adat istiadat dan keterampilan.
Dimana penyelenggaraan festival budaya tersebut ditunjukan kepada seluruh element masyarakat Kab. Merauke, guna memeriahkan kegiatan peringatan HUT Republik Indonesia ke-70 serta memberikan pengetahuan bagi para pengunjung masyarakat Kab. Merauke. Dimana pada giat festival budaya ini dimeriahkan oleh berbagai stand dari sponsor dan stand dari berbagai suku dan adat yang berada di wilayah Kabupaten Merauke. Pendam 17 Cenderawasih