
Merauke, (09/12) pukul 08.00 WIT dilaksanakan Apel kesiap Siagaan dalam menghadapi Pilkada Serentak di Wilayak Kab.Merauke oleh Kasdim 1707/Merauke Mayor Inf Lambert J Mailoa, SE. Apel kesiap siagaan di ikuti 120 Personil yang tersiri dari 28 anggota Kodim 1707, 15 anggota Korem 174/ATW, 35 anggota Koramil 1707-05/Merauke,25 anggota Yonif 755/YLT, 15 anggota Zipur dan 2 anggota POM.
Dalam kesempatan ini Kasdim menyampaikan dan menekankan selesai apel kesiap siagaan Pasi Ops atur personil untuk melaksanakan Patroli di Wilayah Kab. Merauke. Patroli ini untuk memberi rasa aman pada masyarakat dalam melaksanaan pencoblosan Pilkadad di setiap TPS-TPS.
Perhatikan dalam pelaksanaan Patroli jaga jarak dengan area TPS, tugas kita patroli keliling seluruh wilayah kota Merauke dan Pasi Ops atur waktu untuk bergantian dalam pelaksanaanya . untuk area pencoblokan sudah ada yang mengamankan dari rekan kita yaitu Kepolisian kita membantu membek-up dari luar, kita sudah memahami tugas masing-masing dan perhatikan faktor keamanan dalam pelaksanaan patroli.