Skip to main content
Dinas Penerangan

Wapres Ucapkan Belasungkawa

Dibaca: 159 Oleh 22 Mar 2016Tidak ada komentar
#TNIAD #TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Wakil Presiden Republik Indonesia Muhammad Jusuf Kalla menyampaikan ucapan bela sungkawa kepada keluarga korban Prajurit TNI AD yang gugur dalam kecelakaan Helli Bell  di Poso, Wapres didampingi Kasad Jenderal TNI Mulyono menyalami satu persatu keluarga korban untuk mengucapkan bela sungkawa dan mendoakan para almarhum, bertepat di Hanggar 7 Halim Perdana Kusuma, Jakarta, Selasa (22/3). Selanjutnya jenazah rencananya akan diberangkatkan ke TMP Kalibata untuk dimakamkan usai sholat dhuhur.

Baca juga:  Kasad : Perubahan Menjadi Kodam XIV/Hasanuddin Adalah Bagian Dari Penataan Organisasi TNI AD

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel