Skip to main content
Kostrad

Yonif  Para Raider  501/BY  Kostrad Gelar Fun Bike Bareng TNI-Polri dan Masyarakat

Dibaca: 81 Oleh 25 Apr 2016Tidak ada komentar
#TNIAD #TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Dalam Rangka Menperingati HUT ke-55 Batalyon Infanteri Para Raider 501/BY Kostrad, Para Raider 501/BY Kostrad mengadakan Funbike bersama TNI, polri dan Masyarakat di wilayah madiun dengan mengabil start dan finish di Mako Yonif  Para Raider 501/BY Kostrad. Minggu(24/4/16).

Kegiatan ini diberangkatkan oleh Komandan Batalyon Infanteri Para Raider 501/BY Kostrad Mayor Inf Teadi Aulia Mula Uji, S.E dari halaman Markas Yonif Para Raider 501/BY Kostrad. Acara Funbike ini dinamakan “ Braja Funbike 2016”.

Acara ini diselenggarakan disamping untuk menyehatkan badan juga untuk memupuk silaturami antara TNI, Polri dan masyarakat serta menambah kecintaan kita terhadap olah raga bersepeda dan juga untuk menguragi polusi udara di wilayah Madiun, kata Danyonif Para Raider 501/BY Kostrad. Autentikasi : Kapen Kostrad, Kolonel Inf Heru Dwi Wahana

Baca juga:  Kasad Lepas Keberangkatan Kapal ADRI LII Yang Membawa Perlengkapan RS Lapangan untuk Bencana Sulbar

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel