Skip to main content
Kostrad

KETANGKASAN BELA DIRI MILITER PERSONEL YONIF LINUD 501/BY KOSTRAD

Dibaca: 76 Oleh 08 Jan 2015Tidak ada komentar
#TNIAD #TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Setiap Prajurit Yonif Linud 501/BY dituntut memiliki tiga kemampuan diantaranya menembak, taktik dan perkelahian jarak dekat. Dalam suatu pertempuran tidak menutup kemungkinan terjadi kontak fisik secara langsung ( Pease to pease ) antara prajurit dengan musuh, dimana senjata yang digunakan tidak lagi berfungsi atau sudah kehabisan munisi, disinilah saat-saat menentukan bagi seorang prajurit dalam mempertahankan jiwa demi kehormatan Negara, bangsa dan TNI.

Begitu besar danfak yang diberikan makan Satuan Yonif Linud 501/BY salah satu satuan yang selalu dituntuk kesiapan dalam menghadapi berbagai penugasan, maka senantiasa membekalkan diri kepada setiap anggotanya untuk dapat menguasai ketangkasan bela diri militer guna mempersiapkan diri baik dalam rangka penugasan maupun pada kehidupan sehari-hari.

Baca juga:  Door to Door, Satgas Pamtas Yonif R 300 Beri Pelayanan Kesehatan Gratis di Kampung Kalilapar

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel