Skip to main content
Kodam XVII/Cenderawasih

Danramil 1702-03/ Kota Wamena laksanakan silaturahmi dengan Jamaah Masjid Al Hijrah Megapura Jayawijaya

Dibaca: 5 Oleh 11 Sep 2015Tidak ada komentar
#TNIAD #TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Wamena, Rabu (09/09/2015) pkl.09.00 wit Danramil 1702-03 kota wamena Lettu Inf Nicolas bersama anggota babinsa koramil 1702-03 melaksanakan anjangsana dan di lanjutkan komsos bertempat di masjid al hijrah desa megapura distrik assolokobal kab. Jayawijaya.

Adapun kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan hubungan komunikasi serta tali silahturahmi antara TNI dan masyarakat dimana keberadaan TNI bukan untuk di takuti tetapi TNI ada untuk membantu serta mendorong kemajuan bagi masyarakat di sekitarnya.

Kegiatan yang dilaksanakan melaksanakan pembersihan ibadah kaum muslim papua bertujuan untuk menunjukkan soliditas tampa memandang suku dan agama tetapi mau bersama sama berkerja membersihkan shg dapat tercipta komunikasi yang baik di wilayah dan tdk mudah terprovokasi dg isu isu yg tidak baik dimana dapat mengadu domba antara umat beragama di wilayah kab. Jayawijaya , kegiatan yang di laksanakan oleh babinsa dari koramil 1702-03 ini dapat menjadi cermin dan diharapkan kedepan apa yg di buat dan di laksanakan dapat menjadi contoh indahnya kerukunan beragama bagi semua masyarakat khususnya di wilayah Kodim 1702 Jayawijaya,

Baca juga:  Wajah Lugu Kegembiraan Anak-Anak Pedalaman Papua

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel