
Tips Jaga Baterai Awet dan Mengisi Daya Cepat
Untuk itu, disarankan beberapa tips
1. Karena jenis Li-Ion dan Li-Po maka isi daya smartphone secara sedikit demi sedikit, kapan pun saat memiliki kesempatan. Tak perlu lama-lama, hanya beberapa menit, biasanya saat dalam perjalanan
2. Jangan tunggu daya habis totak, karena akan memperpendek masa pakai.
3. Jaga daya baterai diantara 65 s.d. 75 %, jika terpaksa min 45%.
4. Jika ternyata sudah kadung, melanggar hal diatas maka tidak perlu mencopot smartphone dari charger-nya meskipun daya baterai sudah terisi penuh.
5. Untuk mempercepat pengisian dapat dilakukan dengan:
-
Memakai kabel dan chager orisinil
-
Jangan gunakan Hp saat di charge
-
Saat di charge aktifkan Airplane Mode atau matikan hp.
-
Laptop tidak sama dengan power bank jadi jangan gunakan untuk pengisian baterai. Laptophanya mengisi daya sebesar 0.9 Ampere.
-
Beli charger dengan kapasitas besar, sehingga waktu pengisian efektif. Misalnya untuk iPhone, bisa menggunakan charger untuk iPad karena charger iPad memiliki daya yang lebih besar daripada charger iPhone.